Upaya Meningkatkan Ketuntasan Belajar Siswa pada Mata Pelajaran IPA Materi Kelistrikan melalui Penerapan Metode Demonstrasi
Abstract
Penelitian ini mengkaji masalah apakah penerapan metode demonstrasi dapat meningkatkan ketuntasan belajar dan aktivitas siswa pada materi kelistrikan di kelas IX-4 SMP Negeri 8 Banda Aceh. Untuk menjawab permasalahan tersebut digunakan metode penelitian tindakan kelas (classroom action research). Subjek penelitian siswa kelas IX-4 SMP Negeri 8 Banda Aceh tahun pelajaran 2019/2020 sebanyak 32 orang. Data diperoleh melalui teknik observasi dan tes hasil belajar yang selanjutnya dianalisis untuk menentukan rata-rata dan persentase aktivitas siswa dan hasil belajar siswa. Dari hasil penelitian disimpulkan aktivitas siswa selama pembelajaran IPA mengalami peningkatan setiap siklusnya sehingga siswa lebih aktif dan pembelajaran lebih efektif. Rata-rata tingkat aktivitas siswa pada siklus I sebesar 2,57 dengan persentase 51,43%, pada siklus II sebesar 3,21 dengan persentase 64,29%, dan pada siklus III sebesar 4,38 dengan persentase 84,29% yang mencapai kategori baik. Hal ini menunjukkan penerapan metode demonstrasi dalam pembelajaran IPA dapat meningkatkan aktivitas dan kreativitas siswa, sehingga siswa terlibat langsung dalam kegiatan pembelajaran IPA. Rata-rata hasil belajar siswa pada siklus I adalah 68,97 dengan persentase ketuntasan 65,63%, rata-rata hasil belajar siswa pada siklus II adalah 73,28 dengan persentase ketuntasan 78,13%, serta rata-rata hasil belajar siswa pada siklus III adalah 80,59 dengan persentase ketuntasan 93,75% yang mencapai tuntas belajar klasikal. Dengan demikian, penerapan metode demonstrasi pada mata pelajaran IPA materi listrik di kelas IX-4 SMP Negeri 8 Banda Aceh dapat meningkatkan hasil belajar siswa setiap siklusnya.
References
Arif. 2003. Belajar Kooperatif Dengan Pendekatan Struktural Untuk Pemahaman Konsep Statistika Siswa Kelas II SLTP Laboratorium Universitas Negeri Malang. Tesis. Malang: Universitas Negeri Malang.
Daradjat, Zakiah dkk. 2008. Metodik Khusus Pengajaran Agama Islam. Cetakan IV. Jakarta: Bumi Aksara.
Depdikbud. 2001. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Edisi VI. Jakarta: Balai Pustaka.
Djamarah, Syaiful B. 2002. Guru dan Peserta Dididk dalam Interaksi Edukatif. Jakarta: Rineka Cipta.
_______________. 2002. Psikologi Belajar. Cetakan I. Jakarta: Rineka Cipta.
Ganawati, Dewi dkk. 2008. Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam: Terpadu dan Kontekstual Untuk SMP/MTs Kelas IX. Jakarta: Pusat Perbukuan Depdiknas.
Hamalik, Oemar. 2002. Psikologi Belajar dan Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta.
Johar, Rahmah dkk. 2006. “Strategi Belajar Mengajar”. Bahan Ajar. Banda Aceh: FKIP Universitas Syiah Kuala.
Kuswanti, Nur dkk. 2008. Ilmu Pengetahuan Alam SMP/MTs Kelas IX. Edisi 4. Jakarta: Pusat Perbukuan Depdiknas.
Mulyasa. 2004. Implementasi Kurikulum 2004. Cetakan II. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Nawawi, Hadari. 2004. Pendidikan dalam Islam. Cetakan IX. Surabaya: Usaha Nasional.
Nurkancana, Wayan. 2000. Evaluasi Pendidikan. Cetakan V. Surabaya: Usaha Nasional.
Roestiyah, NK. 2001. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta.
Sanjaya, Wina. 2007. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana.
Slameto. 2005. Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta.
Sudjana, Nana. 2005. Psikologi Belajar. Cetakan VIII. Jakarta: Rineka Cipta.
Sudijono, Anas. 2005. Pengantar Statistik Pendidikan. Jakarta: Rajawali Press.
Sudjana. 2005. Metode Statistika. Tarsito: Bandung.
Suryosubroto, B. 2001. Proses Belajar Mengajar di Sekolah. Cetakan II. Jakarta: Rineka Cipta.
Thoha, Chabib dkk. 2004. Metodologi Pengajaran Agama Islam. Cetakan II. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Wiriaatmadja, Rochiati. 2007. Metode Penelitian Tindakan Kelas. Cetakan V. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Arif. 2003. Belajar Kooperatif Dengan Pendekatan Struktural Untuk Pemahaman Konsep Statistika Siswa Kelas II SLTP Laboratorium Universitas Negeri Malang. Tesis. Malang: Universitas Negeri Malang.
Daradjat, Zakiah dkk. 2008. Metodik Khusus Pengajaran Agama Islam. Cetakan IV. Jakarta: Bumi Aksara.
Depdikbud. 2001. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Edisi VI. Jakarta: Balai Pustaka.
Djamarah, Syaiful B. 2002. Guru dan Peserta Dididk dalam Interaksi Edukatif. Jakarta: Rineka Cipta.
_______________. 2002. Psikologi Belajar. Cetakan I. Jakarta: Rineka Cipta.
Ganawati, Dewi dkk. 2008. Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam: Terpadu dan Kontekstual Untuk SMP/MTs Kelas IX. Jakarta: Pusat Perbukuan Depdiknas.
Hamalik, Oemar. 2002. Psikologi Belajar dan Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta.
Johar, Rahmah dkk. 2006. “Strategi Belajar Mengajar”. Bahan Ajar. Banda Aceh: FKIP Universitas Syiah Kuala.
Kuswanti, Nur dkk. 2008. Ilmu Pengetahuan Alam SMP/MTs Kelas IX. Edisi 4. Jakarta: Pusat Perbukuan Depdiknas.
Mulyasa. 2004. Implementasi Kurikulum 2004. Cetakan II. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Nawawi, Hadari. 2004. Pendidikan dalam Islam. Cetakan IX. Surabaya: Usaha Nasional.
Nurkancana, Wayan. 2000. Evaluasi Pendidikan. Cetakan V. Surabaya: Usaha Nasional.
Roestiyah, NK. 2001. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta.
Sanjaya, Wina. 2007. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana.
Slameto. 2005. Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta.
Sudjana, Nana. 2005. Psikologi Belajar. Cetakan VIII. Jakarta: Rineka Cipta.
Sudijono, Anas. 2005. Pengantar Statistik Pendidikan. Jakarta: Rajawali Press.
Sudjana. 2005. Metode Statistika. Tarsito: Bandung.
Suryosubroto, B. 2001. Proses Belajar Mengajar di Sekolah. Cetakan II. Jakarta: Rineka Cipta.
Thoha, Chabib dkk. 2004. Metodologi Pengajaran Agama Islam. Cetakan II. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Wiriaatmadja, Rochiati. 2007. Metode Penelitian Tindakan Kelas. Cetakan V. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Copyright and License Agreement
- The author(s) owns the copyright and other proprietary rights associated with the article.
- The author(s) has the right and is permitted to use the substance of the article for the author's subsequent works, including for the purposes of lectures and books.
- The author(s) grants the first publication rights to the journal under a Creative Commons License (CC BY 4.0).
Creative Commons CC BY 4.0 License Statement
You are free to:
- Share — copy and redistribute the material in any medium or format;
- Adapt — remix, transform, and build upon the material
for any purpose, even commercially.
The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms.
- Attribution — You must give appropriate credit, provide a link to the license, and indicate if changes were made. You may do so in any reasonable manner, but not in any way that suggests the licensor endorses you or your use.
- No additional restrictions — You may not apply legal terms or technological measures that legally restrict others from doing anything the license permits.