Pemberdayaan Perempuan Desa Melalui Program Kewirausahaan Kreatif Di Desa Pasekh Pekhmate
Keywords:
Pemberdayaan perempuan, kewirausahaan kreatif, potensi lokal, pembangunan ekonomi desa.Abstract
Penelitian ini bertujuan memberdayakan perempuan desa melalui program kewirausahaan kreatif di Desa Pasekh Pekhmate. Menggunakan metode kualitatif deskriptif, data dikumpulkan melalui observasi dan wawancara selama 4 bulan. Program mencakup pelatihan kewirausahaan dasar, keterampilan teknis, dan pendampingan usaha. Hasilnya menunjukkan peningkatan kapasitas peserta dalam menghasilkan produk bernilai tambah seperti keripik sayur, kerajinan tangan, dan kuliner tradisional. Peserta juga lebih percaya diri dan termotivasi untuk mengembangkan usaha mandiri, dengan beberapa melaporkan peningkatan pendapatan. Program ini berhasil memperkuat perekonomian desa secara berkelanjutan dan berpotensi menjadi model pemberdayaan yang dapat di replikasi di desa lain.kata.
References
Harnani, N. (2020). Model Pembelajaran Kewirausahaan Kreatif Melalui Praktek Usaha Dalam Menumbuhkan Kreatifitas Dan Inovatif Mahasiswa (Studi Pada Mahasiswa Manajemen Di Fakultas Ekonomi Bisnis Universitas Winaya Mukti Kota Bandung). Sosiohumaniora, 22(1). https://doi.org/10.24198/sosiohumaniora.v22i1.24510
Melalui Penerapan, B., Sosial, K., & Saragih, R. (2017). A MEMBANGUN USAHA KREATIF, INOVATIF DAN. 3(DESEMBER). http://jklmii.org.
Windari, W. (2021) Model pemberdayaan masyarakat dalam upaya pembangunan ekonomi lokal berbasis produksi di pedesaan community empowerment model in production-based local economic development effort in rural areas. Jurnal Agirekstensia Vol, 2021, 20.1.1
Saleh, M. (2024). Pemberdayaan Perempuan Desa Melalui Program Kewirausahaan Kreatif Di Desa Pasekh Pekhmate. JURNAL IKHLAS MENGABDI (JIM), 1(2), 79-87
Kuntariningsih, A., Marhendi, M., & Mariyono, J. (2026). Pemberdayaan Perempuan Melalui Ekonomi Kreatif Berbasis Lingkungan Untuk Penguatan Desa Wisata AKM: Aksi kepada Masyarakat, 6(2), 821-830.
Halimah, A. S. (2025). Pemberdayaan dan Pengembangan Masyarakat. Penerbit P4I.
Wahyuningsih, S., Silvia, M.Y.R., Naqiya, A., Alviana, K.Y., Husnia, U., Deffiani, A., & Maula, P. N. M. (2024). Potret Kearifan Lokal Masyarakat Desa Kemiri. Penerbit Adab
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2026 Asraf Nabawi

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

